Jumat , April 26 2024
Home / Tag Archives: kehati (halaman 2)

Tag Archives: kehati

KEHATI Dorong Pemberdayaan Produk Lokal Pedesaan

BP, Jakarta — Pada tanggal 13 Oktober 2017 Festival Panen Raya Nusantara (PARARA) dibuka. Perhelatan ini diadakan di Taman Menteng, Jakarta Pusat hingga 15 Oktober 2017. Acara diramaikan dengan pertunjukan musik, budaya, aneka produk dan makanan nusantara. Sekitar 85 komunitas lokal turut meramaikan Festival PARARA. PARARA bertujuan untuk mendukung pemberdayaan …

Selanjutnya

Para Guru Ikuti Pelatihan Tanggap Bencana di Pulau Harapan

BP, Jakarta — Pulau Harapan, Kepulauan Seribu yang menjadi target wisata selain menyimpan keindahannya juga menyimpan potensi bencana. Sabtu, 23/09/2017 para peserta pelatihan yang terdiri dari perwakilan guru-guru TK, SD, SMP serta SMA/sederajat mengikuti materi pengurangan resiko bencana. Ninil Miftahul Jannah dari Jaringan Pendidikan Lingkungan Hidup memandu kegiatan. Para peserta …

Selanjutnya

Mempelajari Keanekaragaman Hayati Di Sekolah Alam Cikeas

BP, Jakarta — Yayasan KEHATI melalui gerakan Biodiversity Warriors menyelenggarakan kegiatan Biodiversity Warriors Go To School (BWGTS) di Sekolah Alam Cikeas (SAC) pada tanggal 25 Agustus-12 September 2017. Kegiatan BWGTS secara umum berupa identifikasi tumbuhan di pekarangan di SAC dan pengamatan satwa liar, yang meliputi capung, burung, kupu-kupu, herpetofauna (reptil …

Selanjutnya

Sukses Perhutanan Sosial Tergantung Kemampuan Masyarakat Mengelola Hutan

BP, Jakarta — Direktur Eksekutif Yayasan Keanekaragaman Hayati Indonesia (KEHATI) MS Sembiring, Jumat (8/9/2017), mengatakan, perhutanan sosial yang dijalankan melalui pemberian akses pengelolaan hutan kepada masyarakat di dalam dan sekitar kawasan hutan ini merupakan kebijakan yang patut diapresiasi. “Namun, setelah izin pengelolaan diperoleh, tahap yang sangat menentukan adalah bagaimana kemampuan …

Selanjutnya

Puluhan Anggota Pramuka Lakukan Pengamatan Burung di Buperta Ragunan

BP_Jakarta——-Suasana mendung di Jakarta tidak menyurutkan semangat para peserta yang tergabung dalam gerakan pramuka Ambalan Pangeran Diponegoro- Nyi Ageng Serang Pangkalan SMA Dipenogoro 2 untuk berkegiatan di Bumi Perkemahan Ragunan, Jakarta Selatan. “Kegiatan yang bertajuk “Miracle of Scouting” dilakukan selama dua hari, yaitu tanggal 15-16 September 2016. Miracle of Scouting …

Selanjutnya

Pengenalan Keanekaragaman Hayati Ibukota Bersama Saka Wanabakti Di Dinas Kelautan, Pertanian Dan Ketahanan Pangan DKI

BP_Jakarta——-Sekitar 100 anggota Saka Wanabakti memenuhi ruangan seminar yang diselenggarakan oleh Dinas Kelautan, Pertanian dan Ketahanan Pangan Provinsi DKI Jakarta. Seminar ini membahas tentang pengenalan keanekaragaman hayati di Daerah Khusus Ibukota Jakarta. Saka Wanabakti dibentuk bertujuan untuk memberi wadah pendidikan di bidang kehutanan kepada anggota Gerakan Pramuka, terutama Pramuka Penegak …

Selanjutnya

Peran Pemuda Atasi Perubahan Iklim Dibahas Dalam ICCEFE 2016

BP_Jakarta——-Indonesia Climate Change Education Forum And Expo (ICCEFE) 2016 di Jakarta Convention Center (JCC) Senayan, Jakarta berlangsung pada tanggal 14-17 April 2016. Indonesia Climate Change Forum And Expo 2016 ini merupakan forum dan pameran perubahan iklim pertama dan terbesar di Indonesia. Acara ini menjadi sarana promosi kemajuan aksi perubahan iklim …

Selanjutnya

Biodiversity Warriors Ajak Santri Mengintip Keragaman Hayati di Pesantren Ath-Thaariq, Garut

BP_Jakarta——-Untuk menyambut hari kehidupan liar sedunia yang jatuh pada setiap tanggal 3 Maret, Yayasan Keanekaragaman Hayati Indonesia (KEHATI) dengan gerakan anak mudanya, yaitu Biodiversity Warriors bekerjasama dengan Fakultas Biologi Universitas Nasional dan Chevron mengajak para santri dan santriwati Pondok Pesantren Ekologi Ath-Thaariq, Garut-Jawa Barat mengenal keragamanan hayati, terutama potensi tumbuhan …

Selanjutnya