Selasa , Maret 19 2024
Home / Bisnis

Bisnis

Segala sesuatu tentang bisnis

Sehat Dan Nambah Pengetahuan Gowes Bareng Maybank Di Bogor

BP, Bogor — PT. Bank Maybank Indonesia kembali menyelenggarakan Maybank for Community di tahun 2021. Maybank berkolaborasi dengan Komunitas GX-ID dan WGX-ID dengan mengusung tema My Happy Riding Bank – Caimandala Challenge & Bike Camp yang dilaksanakan di bukit Caimandala Camp Cisarua, Bogor (13/11/2021). Selain bersepeda, acara ini mengundang banyak …

Selanjutnya

Keseruan Happy Riding Bersama Maybank

BP, Jakarta — PT. Bank Maybank Indonesia kembali menyelenggarakan Maybank for Community dengan mengusung tema Ride & Talk with Bentang Jawa Racers. Acara ini dihadirkan oleh Maybank berkolaborasi dengan Komunitas Temple Project dan Kopi Lokal (KOLO). Acara yang dilaksanakan pada 16 Oktober 2021 ini dengan mengundang narasumber untuk melakukan talkshow. …

Selanjutnya

Bantuan UMKM Bantu Pedagang Bangkit

BP, Jakarta — Pandemi Covid-19 tak menyurutkan semangat pedagang di Kecamatan tanah Abang, di kisaran Pasar Tanah Abang, di kawasan pintu air Petamburan, banyak pedagang yang merasakan langsung hasil dari Program UMKM baru yang di kenal dengan BLT atau BPUT. Pada umumnya mereka bersyukur karena telah dibantu, diantaranya ada Ibu …

Selanjutnya

Tawa Bahagia Buah Hati di Cooking Class Maybank For Community

BP, Jakarta — Maybank for Community untuk kesekian kalinya digelar oleh Maybank Customer Experience Division. Kali ini kegiatan yang dilakukan adalah “Cooking Class for Kids” yang diadakan di Dominos Pizza Kelapa Gading Boulevard (18/8/2019). Kegiatan ini diikuti oleh nasabah cilik Maybank yang berusia mulai dari 2 tahun hingga 14 tahun. …

Selanjutnya

Berburu Sepatu Bekas Berkualitas di Piringterbang_2nd

BP, Tangerang — Piringterbang_2nd menjadi tujuan para pencari sepatu orisinil bermerek ternama dengan harga miring. Tak hanya melayani pembelian online, pembeli juga banyak datang langsung memilih dan berbelanja di Jalan Palu, Perumahan Ciledug Indah, Kota Tangerang. Deretan sepatu bekas dari berbagai merek tertata rapi. Ada juga celana lapangan dan jaket. …

Selanjutnya

Kepercayaan, Kerja Keras dan Kreasi Sablon Halim

BP, Jakarta — Jalan Kenari, Senen, Jakarta Pusat Kamis,(2/05/2019) sore, di ujung gang bertembok kuning Jalan Kenari 2, RT 010/04, Kelurahan Kenari, Kecamatan Senen, Jakarta Pusat terlihat biasa saja. Tak ada yang mengira ternyata di lokasi itu ada usaha sablon. Usaha Halim dimulai sejak empat bulan yang lalu, ditekuni dengan …

Selanjutnya

Usaha Kayu Sunaryo di Kepulauan Seribu

BP, Jakarta — Pulau Harapan Kepulauan Seribu (18/02/2018). Sunaryo (47), pengusaha kayu di Pulau Harapan. Beliau ambil kayu di Pasar Kamis. Kayu-kayu yang biasa ia gunakan kampar, samarinda dan medan. Ukuran kayu 6×15cm dengan panjang 4 meter oleh Sunaryo dijadikan bahan membuat kusen. Untuk bahan pintu 4x30cm panjang 4 meter. Usaha …

Selanjutnya

PT RHB Luncurkan Reksadana Ramah Lingkungan

PT RHB Asset Management Indonesia meluncurkan produk reksadana RHB SRI-KEHATI Index Fund, Rabu (8/11). Produk ini bertujuan memberikan imbal hasil investasi dengan mengacu kepada kinerja indeks Sustainable and Responsible Investments (SRI)-KEHATI. Direktur Utama PT RHB Asset Management Indonesia Rima Suhaimi mengatakan, pemilihan indeks SRI-KEHATI sebagai indeks acuan dilakukan dengan memperhatikan …

Selanjutnya

Gerai Koperasi Syariah 212 Berkembang Pesat

BP, Jakarta — Direktur Eksekutif Koperasi Syariah (KS) 212 Ahmad Juwaini menjelaskan, saat ini ada tujuh gerai  212 Mart yang tersebar yaitu di Yasmin Bogor, Cibinong, Tazkia, Pekayon Bekasi, Cirebon, Semplak Bogor, dan Mustika Jaya Bekasi. Pada Juli 2017 ini, akan ada empat gerai lagi yang dibuka di antaranya Bojong Kulor, Lubang …

Selanjutnya

ASNAYA 28, Memajukan Pertanian Dari Hulu Hingga Hilir

BP, Jakarta — Pada tanggal 6 sampai 10 Februari 2017 ada banyak stand bazar dan pameran di koridor Gedung Nusantara II, Dewan Perwakilan Rakyat Republik Indonesia (DPR RI). Dalam rangka HUT Partai Gerakan Indonesia Raya ke 9 digelar pameran dan bazar usaha kecil menengah (UKM) dan industri kecil menengah (IKM) …

Selanjutnya