BP, Pontianak — Mahasiswa Pencinta Alam Universitas Muhammadiyah Pontianak (MATA-UMP) telah menyelesaikan rangkaian kegiatan lapangan pada Ekspedisi ke II Apis Dorsata dengan tema “Inventarisasi Potensi Sumber Daya Alam dan Kearifan Lokal Menuju Pengembangan Ekonomi Berkelanjutan” yang dilaksanakan pada tanggal 30 sampai 5 Februari 2021. Yang terlibat dalam kegiatan ekspedisi ini …
Selanjutnya