BP, Pontianak —Peserta tampak antusias mengikuti kegiatan workshop yang diselenggarakan UKM MATA-UMP bersama Civitas Akademika Universitas Muhammadiyah Pontianak di aula Desa Sungai Raya, Kecamatan Sungai Raya Kepulauan Kabupaten Bengkayang. Workshop yang diadakan pada 19 dan 20 September 2020 ini dihadiri oleh Ketua Umum Komunitas Peduli Lingkungan Pantai Gosong (KOPLING) Bambang …
Selanjutnya